Gelar Nabi Muhammad yang Disifatkan dalam al-Quran
✅ AL-MUBASYSYIR (yang memberi kabar gembira) (QS. al-Ahzab 33: 45-46).
✅ AL-NADZIR (yang memberi peringatan) (QS. al-Ahzab 33: 45-46).
✅ AL-MUDZAKKIR (yang mengingatkan) (QS. al-Ghasyiah 88: 21-23).
✅ AL-SYAHID (yang menjadi saksi) (QS. al-Ahzab 33: 45-46).
✅ AL-MUBIN (yang menerangkan) (QS. al-Maidah 33: 92).
✅ AL-DA’I ILA ALLAH (yang mengajak ke jalan Allah) (QS. al-Ahzab 33: 45-46).
✅ AL-SIRAJ AL-MUNIR (pelita yang terang) (QS. al-Ahzab 33: 45-46).
✅ AL-MUZZAMMIL (yang berselimut) (QS. al-Muzammil 73: 1-5).
✅ AL-MUDDATSTSIR (yang berselimut) (QS. al-Muzammil 74: 1-7).
Gelar yang Diberikan Masyarakat
✅ AL-AMIN, orang yang bisa dipercaya.
✅ AL-SHADIQ, orang yang jujur.
Gelar yang Diceritakan Sendiri oleh Rasulullah
✅ Nabiy al-Rahmah, yang berarti Nabi pembawa rahmat.
✅ Nabiy al-Malhamah, yang berarti Nabi yang terlibat dalam perang- perang besar.
✅ Nabiy al-Taubah, yang berarti Nabi pembuka pintu taubat.